POLEMIK GUBERNUR SULTRA, H ALI MAZI – WALIKOTA BAUBAU, LA ODE AHMAD MONIANSE
Oleh: La Ode Muhaimin
Pasca keluarnya Surat dari Gubernur Sulawesi Tenggara, Ali Mazi, Nomor: 133.74/727 perihal “Peninjauan Kembali atas Pemberhentian Roni Muchtar dari Jabatannya Sebagai...
PENGANGKATAN DAN PEMBERHENTIAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN/KOTA
Oleh : La Ode Muhaimin
Pengangkatan dan pemberhentian seorang PNS dari Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) di daerah kabupaten/kota memiliki perbedaan secara prosedural antara Sekretaris...
Tanggung Jawab SMSI dan Bisnis Media di Tahun Politik
Catatan Akhir Tahun 2022
Oleh: Mohammad Nasir *)
STABILITAS politik nasional menjadi perhitungan penting bagi kalangan pebisnis, investor, dan perusahaan pers. Politik selalu dimasukkan dalam daftar...
PROBLEMATIKA PELANTIKAN BASIRAN SEBAGAI PEJABAT BUPATI BUTON
Oleh: La Ode Muhaimin
Pelantikan Basiran, sebagai Penjabat Bupati Buton tanggal 24 Agustus 2022 oleh Gubernur Ali Mazi, bermasalah secara hukum. Pasalnya, Bupati La Bakri...
MELIRIK POTENSI SEKTOR BUDIDAYA UDANG VANAMEI DI BUTON TENGAH
Oleh: Ramad Arya Fitra S.Pi.,M.Si
Kabupaten Buton tengah adalah salah satu Kabupaten di Sulawesi Tenggara yang memiliki sejuta potensi khususnya pada sektor perikanan dan kelautan....
GARUDA KEPTON: PEMILU 2024 PENENTUAN NASIB PEMEKARAN PROVINSI KEPTON
Oleh: La Ode Kusmadi SH
Tahapan Pemilu Tahun 2024 telah berjalan setelah di launching 14 juni 2022 oleh KPU Belum lama ini. Tahapan ini salah...
PENEGASAN KEDUDUKAN KONSELOR DALAM MEREVISI UNDANG-UNDANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL NOMOR 20 TAHUN 2003
Oleh: Rasman Sastra Wijaya.
Konselor merupakan salah satu profesi unik dalam dunia pendidikan, keunikannya terlihat dari setting wilayah layanan, konteks tugas serta ekspektasi kinerjanya dalam...
GUBERNUR ALI MAZI GAGAL MEMAHAMI PENJABAT SEMENTARA BUPATI/WALI KOTA
La Ode Muhaimin
Tanggal 22 Mei 2022 menjadi hari terakhir masa jabatan bagi Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah di Indonesia yang terpilih melalui Pilkada...
LAKINA SAMPOLAWA YANG TERLUPAKAN
Oleh: Hartoni
Menulis kembali catatan sejarah adalah sebuah upaya untuk merawat ingatan, sembari menakar masa depan yang dewasa ini penuh dengan tantangan kebaharuan zaman. Dalam...
POTENSI KEPITING RAJUNGAN KABUPATEN BUTON TENGAH SEBAGAI UJUNG TOMBAK POROS MARITIM DUNIA DIMASA PANDEMI...
Oleh: Ramad Arya Fitra
Rajungan merupakan salah satu jenis komoditas Kabupaten Buton Tengah yang potensial untuk dikembangkan mengingat harganya yang cukup mahal atau bernilai ekonomis....