H ARHAWI SAMBUT KEPALA PENGADILAN AGAMA WAKATOBI YANG BARU

1458
Bupati Wakatobi, H Arhawi SE.MM menyambut Kepala Pengadilan Agama Wangi-Wangi di Bandara Matahora, Selasa (1/9/2020). FOTO istimewah

 

WAKATOBI, TRIBUN BUTON (Duriani)

Bupati Wakatobi H Arhawi SE.MM menyambut kedatangan Ketua Pengadilan Agama Wangi-Wangi yang baru di bandara Matahora.
Selasa, (1/9/2020)

Acara seremonial penyambutan tersebut, Bupati wakatobi didampingi Forkopinda, Sekda, Asisten Sekda, sejumlah Kepala OPD, Kepala instansi vertikal serta para kabag lingkup Pemkab Wakatobi.

Ketua Pengadilan Agama Wangi-Wangi yang baru Mashuri SAg.MH hadir bersama isterinya sekaligus Ketua Dharmayukti Ny Neneng Muchliso Mashuri.

Mashuri, sebelum dituhaskan diWakatobi sebelumnya menjabat sebagai Ketua Pengadilan Agama di Belopa Kabapten Luwu Provinsi Sulawesi selatan.

Pergantian Kepala Pengadilan Agama Kabupaten Wakatobi ini merupakan pertama kali sejak Pengadilan Agama Wakatobi berdiri dua tahun silam. (*)